Peran sosial media di era digital ini sudah tidak dapat dipungkiri lagi. Saat ini masyarakat semakin kritis dan haus akan informasi. Tentu hal ini diikuti dengan semakin cepatnya informasi dan berbagai macam infomasi yang beredar. Ini merupakan salah satu dampak yang di bawa oleh media sosial.

Terutama dalam dunia Public Relations (PR). Salah satu peran sosial media dalam dunia PR adalah memberikan platform khusus untuk bisa berkomunikasi dua arah dengan public dengan cara mudah.

Mengoptimalkan Peran Sosial Media by Fitri

Get Your FREE CONSULTATION Here