PR dalam industri makanan dan minuman (Food & Beverages / F & B) mencakup berbagai fungsi dan ini tercermin dari sifat industri yang bervariasi dan cenderung menarik minat mereka yang tertarik pada makanan, makan di luar, diet sehat, dan memasak. Industri makanan dan minuman sangat beragam, seperti orang-orang yang terlibat di dalamnya, mulai dari makanan cepat saji yang sederhana hingga makanan gourmet. PR dalam industri ini sangatlah penting, tak hanya membantu membangun citra dan kesadaran merek, PR pada industri ini juga mampu menambah kredibilitas.

PR Dalam Industri Makanan dan Minuman by Irin

Get Your FREE CONSULTATION Here